Menampilkan Title Post pada Title Bar
Biasanya setiap kita membaca suatu postingan blog yang dihosting di blogger/blogspot, kita akan melihat pada title bar browser kita bahwa title blog selalu lebih dulu daripada title post. Misal ini judul blog Anda: “Tutorial Blogging” dan ini judul sebuah postingan Anda: “Mendaftar di Search Engine Submission”. Maka yang akan tampak di title bar menjadi seperti ini: “Tutorial Blogging: Mendaftar di Search Engine Submission”. Ternyata hal ini kurang efektif untuk optimasi pencarian artikel Anda melalui search engine. Jadi peluang orang masuk ke postingan artikel Anda sangatlah kecil. Blogger pun telah menyadarinya hingga akhirnya mereka membenahi template asli mereka dengan memberikan tag <data:blog.pagename/>. Namun sekarang permasalahannya bagaimana jika kita menggunakan template dari pihak luar? Biasanya template dari pihak luar masih menggunakan tag <data:blog.pagetitle/> yang mengakibatkan judul blog Anda akan selalu mencul di setiap postingan Anda. Untuk itu kita perlu merubah tag tersebut agar setiap postingan Anda bisa dengan mudah terindex di search engine sehingga Anda akan mendapatkan lebih banyak visitor. Caranya adalah sebagai berikut:
1. Masuk ke akun Blogger Anda
2. Klik “Tata Letak”
3. Klik “Edit HTML”
4. Carilah tag <title><data:blog.pagetitle/></title>
5. Gantilah tag diatas dengan tag ini:
<b:if cond="data:blog.pageType == "index"">
<title><data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
6. Klik “Simpan Template”
Nah, sekarang lihat title bar pada halaman postingan Anda. Maka yang akan kelihatan adalah judul postingan Anda. Tentu saja halaman postingan Anda nantinya akan dengan mudah terlihat melalui pencarian search engine, bukan hanya halaman awal blog Anda.
Sumber: http://www.antoxite.co.cc
1. Masuk ke akun Blogger Anda
2. Klik “Tata Letak”
3. Klik “Edit HTML”
4. Carilah tag <title><data:blog.pagetitle/></title>
5. Gantilah tag diatas dengan tag ini:
<b:if cond="data:blog.pageType == "index"">
<title><data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
6. Klik “Simpan Template”
Nah, sekarang lihat title bar pada halaman postingan Anda. Maka yang akan kelihatan adalah judul postingan Anda. Tentu saja halaman postingan Anda nantinya akan dengan mudah terlihat melalui pencarian search engine, bukan hanya halaman awal blog Anda.
Sumber: http://www.antoxite.co.cc
Artikel Terkait :
Informasi
- Depdiknas Pastikan Pelaksanaan Unas
- Unas Bukan Satu-Satunya Penentu
- Permendiknas NO 75 2009
- UNAS dipercepat..???
- Cara menampilkan daftar isi
- Rambut Tebal Idaman yang Kuat
- Blog
- PDD-NOS
- Sindrom Asperger
- Disintegrasi Masa Kanak
- Sindroma Rett
- Kenali Autisme
- Deteksi Dini Autisme
- Apa itu Autisme
- Lindungi Anak dari Bahaya Internet
- FREE TWITTER BUTTONS (Includes Animated GIFs)
- MENAMBAH SIDEBAR BLOG MENJADI DUA
- Infolinks sebagai alternatif In-Text Advertising selain Kontera
- Cara Membuat Kotak Blogroll dan Marquee
- Pasang Emoticon di kotak komentar
- Menambah Gambar Sebagai Pembatas Postingan
- Apa Itu Backlink
- Tentang Backlink
- Backlink Dalam Dunia SEO
- Apa itu dofollow, Apa itu backlink?
Komputer
- 58 widget untuk mempercantik Blog
- Membuat Gambar / Tulisan Berbayang
- Label / Tag Cloud Flash di Blogger
- Menampilkan Follower Blog yang Hilang
- Free Blog Themes (Blog Template)-3
- Free Blog Themes (Blog Template)-2
- Free Blog Themes (Blog Template)
- Tokoh-Tokoh Dunia Blogging Indonesia (Lokal)
- Bill Gates
- Cara menampilkan daftar isi
- Blog
- Lindungi Anak dari Bahaya Internet
- FREE TWITTER BUTTONS (Includes Animated GIFs)
- MENAMBAH SIDEBAR BLOG MENJADI DUA
- Infolinks sebagai alternatif In-Text Advertising selain Kontera
- Cara Membuat Kotak Blogroll dan Marquee
- Pasang Emoticon di kotak komentar
- Menambah Gambar Sebagai Pembatas Postingan
- Apa Itu Backlink
- Tentang Backlink
- Backlink Dalam Dunia SEO
- Apa itu dofollow, Apa itu backlink?
- NoFollow vs DoFollow: Mana yang Kamu Suka?
- Tips Meningkatkan PageRank Blog Per-Halaman
- 5 Cara Jitu Menggenjot Pagerank!
Internet Marketing
- FREE TWITTER BUTTONS (Includes Animated GIFs)
- MENAMBAH SIDEBAR BLOG MENJADI DUA
- Infolinks sebagai alternatif In-Text Advertising selain Kontera
- Cara Membuat Kotak Blogroll dan Marquee
- Pasang Emoticon di kotak komentar
- Menambah Gambar Sebagai Pembatas Postingan
- Apa Itu Backlink
- Tentang Backlink
- Backlink Dalam Dunia SEO
- Apa itu dofollow, Apa itu backlink?
- NoFollow vs DoFollow: Mana yang Kamu Suka?
- Tips Meningkatkan PageRank Blog Per-Halaman
- 5 Cara Jitu Menggenjot Pagerank!
- Definisi Page Rank
- AdSense Camp, AdSense nya Indonesia
- AdSense Sudah Bisa Kirim Earning dengan Western Union ke Indonesia
- Lakukanlah Ping Setiap Selesai Posting Agar Blog Cepat Terindex
- Tips Mendapatkan Page Rank 3 Dalam 1 Kali Update Page Rank
- Membiayai Blog Dengan Paid To Review
- Membuat Fungsi "Read More" atau "Baca selengkapnya" Otomatis
- Hati-hati membuat iklan baris dengan blogspot
- Cara custom domain blogspot yang aman dan tidak merugikan blogger lain
- Tips Meningkatkan Traffik Blog
- Membuat Fungsi "Read More" pada Blog
1 komentar:
nice post frenz..keep share:)